Selasa, 21 Februari 2017

cara buat kamera biasa menjadi autofocus

Cara membuat kamera biasa menjadi autofocus

  Ok pada kesempatan kali ini saya akan membahas bagaimana cara membuat kamera biasa menjadi autofocus. Hanya dengan mendownload aplikasi, kamera smartphone menjadi autofocus
Memang  hasilnya tak seperti fitur autofocus bawaan, tapi setidaknya bisa memuaskan hasrat anda untuk merasakan jepretan kamera autofocus.


Ok,sekarang ada harus mendownload apk kamera google 
Setelah mendownload aplikasi nya sekarang anda bisa membuat kamera anda menjadi autofocus.
Caranya:
  1. Instal dan buka aplikasi yang sudah di download tadi.
  2. Usap sisi kiri layar ke arah kanan.
  3. Setelah itu,akan muncul 3 pilihan,
  4. Pilih icon lensa blur.
  5. Setelah masuk ke mode lensa blur,tekan objek yang akan di focuskan.
  6. Tekan icon lensa yang ada di bawah.
  7. Setelah itu akan muncul perintah untuk menggeser hp anda ke atas dengan pelan.
  8. Setelah selesai memotret,aplikasi akan memproses foto.
  9. Setelah selesai, maka selamat... Hasil jepretan kamera anda menjadi autofocus.  
 Berikut hasil jepretan kamera saya:
Mungkin itu saja yang bisa saya sampaikan semoga bermanfaat. :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar